Pelaksanaan Audit Mutu Internal Akademik (AIMA) Program Studi S1 Sastra Jepang FIB Unsoed Tahun 2022
PURWOKERTO – Kualitas pendidikan bertumpu pada seberapa terjaganya mutu pendidikan dalam lingkungan satuan pendidikan. Mutu pendidikan yang terjaga akan menjamin pelaksanaan proses pendidikan dan lulusan-lulusan yang mumpuni. Sebagai bagian dari